English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Wednesday, December 21, 2011

o2 jam

Oke kali ini saya akan membahas sebuah game yang dulunya trend banget dikalangan anak anak muda, tapi sekarang entahlah sudah hilang dalam peredaran. Nama game itu adalah o2 jam.



o2 jam adalah sebuah game buatan korea. Permainan ini hampir sama seperti guitar hero (ya walaupun sebenarnya trend o2 jam lebih dulu dari guitar hero). Disini kita menepatkan not yang ada pada layar dengan keyboard kita.

screen shoot dari o2jam offline
Disini ada 4 kriteria ketepatan yaitu Cool, Good, Bad, dan Mis. Jika anda mendapatkan Cool atau Good, maka anda akan mendapatkan Jam Combo. Dimana disitu akan semakin menambah point anda.
 % of the note in the red bar Grade given.
80+ Cool
50-79 Good
49- Bad
Miss the red bar Miss

 Ada 3 kriteria kesusahan musik yang ada, yaitu easy, normal, hard. Namun pada setiap lagu dan setiap kriteria kesusahan terdapat level yang berbeda beda. Selain itu juga terdapat kecepatan not yang akan ditampilkan. Mulai dari x0.5, x1, x1.5, x2, x2.5, x3, x4, x5, x6, and x8.

Bagaimana? cukup tertantangkah kalian untuk bermain game ini ?
Demikian sedikit informasi dari saya, terimakasih atas perhatian anda.

Sincerely


AldiKsKs XD

3 comments: